Parenting ala Fransiskus Assisi
Pengarang: Sdr. Mateus Leonardus Batubara, OFM Penerbitan: KEP Terbit: 2025 Halaman: 140 Bahasa: Indonesia More Details
Sinopsis:
Catatan kecil ini lahir bukan hanya dari pengalaman pribadi, tetapi dari keyakinan bahwa karya pendidi-kan adalah panggilan pelayanan. Setiap guru yang mengajar, setiap orang tua yang mendampingi, dan setiap anak yang bertumbuh di sekolah-sekolah Fransiskan adalah bagian dari perjalanan panjang ini. Pendidikan Fransiskan bukan sekadar ruang belajar, melainkan ladang kasih di mana api kecil itu dijaga dan diteruskan.
