No Image Available

Gereja Perlu Bernafas dengan Kedua Paru-Parunya, Timur dan Barat

 Pengarang: Steven Satria Putra  Penerbitan: KEP  Terbit: 2024  Halaman: 210  Bahasa: Indonesia
 Sinopsis:

Memasuki abad ke-16, sebagian Gereja Timur (Gereja Asiria Timur, Ortodoks Oriental, dan Ortodoks Timur) bersatu kembali dengan Paus di Roma dalam persatuan penuh dengan Gereja Katolik secara universal; tetapi, tetap mempertahankan Liturgi dan Tradisi Ortodoksnya. Mereka disebut Gereja Katolik Timur. Sampai tahun 2024, Gereja Katolik terdiri dari 24 Gereja Partikular Otonom dengan menggunakan 6 Ritus yang berbeda: Barat (Latin), Timur (Aleksandria, Antiokhia, Armenia, Kaldea, dan Konstantinopel). Buku ini akan mengantar pembaca pada pemahaman tentang semua ritus tersebut secara utuh dan netral dengan menggunakan bahasa yang sederhana; tetapi, tetap padat dan akurat.


 Kembali